Perancangan Sistem Informasi Manajemen Arsip Berbasis Web Pada Sekretariat DPRD Provinsi Sumatera Selatan
Keywords:
Perancangan, Prototype, UML(Unified Modelling Langguage), DPRD, Arsip, Web.Abstract
Sekretariat DPRD Provinsi Sumatera Selatan menghadapi permasalahan dalam pengelolaan arsip, yang menyebabkan kesulitan dalam menemukan berkas yang diperlukan saat dibutuhkan. Arsip merupakan sistem informasi yang sangat penting bagi administrasi. Pengelolaan arsip di Sekretariat DPRD Provinsi Sumsel masih sering terabaikan dan belum efisien dikarena sistem pengarsipan masih menggunakan catatan manual yang dapat menyebabkan masalah seperti kerusakan atau kehilangan data. Dengan pengelolaan seperti ini, tidak ada ketelitian dalam mengelola dokumen sesuai dengan klasifikasi dan tempat pengarsipan berdasarkan jenis dan kepentingannya. Akibatnya, petugas mengalami kesulitan dalam menemukan dokumen yang dibutuhkan. Proses pencarian arsip yang sudah tersimpan sangat bergantung terhadap pemeliharan arsip yang baik. Arsip harus dikelola dengan baik karena arsip adalah catatan tentang kegiatan yang dilakukan atau sumber informasi dalam berbagai bentuk yang dibuat oleh berbagai instansi, lembaga, organisasi atau individu secara pribadi. Berdasarkan hasil dari pengamatan maka Tujuan dari penelitian ini untuk merancang Prototype Sistem Informasi Manajemen Arsip sebagai penyimpanan arsip dengan teknologi komputer, pencatatan peminjaman dan pengembalian dokumen Berbasis Web, dengan menggunakan metode pemodelan sistem UML (Unified Modeling Languange). Sistem ini memiliki kemampuan untuk mengelola data admin, laporan, peminjaman dokumen dan pengembalian dokumen. Prototype sistem informasi ini harus dibuat untuk diterapkan di Sekretariat DPRD Provinsi Sumatera Selatan untuk menyelesaikan masalah kearsipan dan merupakan langkah awal menuju sistem terkomputerisasi kearsipan di Sekretariat DPRD.
References
Amin, S., & Siahaan, K. (2016). Arsip Berbasis Web Pada Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah. Jurnal Manajemen Sistem Informasi, 1(1), 1–10.
Basri, & Devitra, J. (2017). Analisis dan perancangan sistem informasi pengelolaan arsip berbasis web (studi kasus: pada komisi pemilihan umum (kpu) kabupaten tebo. Jurnal Manajemen Sistem Informasi, 2(1), 227–243. http://ejournal.stikom-db.ac.id/index.php/manajemensisteminformasi/article/view/432
Di, K., Bpjs, K., & Cabang, K. (2023). Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Arsip Berkas Klaim Di Kantor BPJS Kesehatan Cabang Soreang 1,2,3. 10(3).
Pratiwi, E. L., & Anwar, H. (2022). Sistem Informasi E-Arsip Berbasis Web Pada Pt. Gede Langgeng Makmur. Jurnal INTEKNA: Informasi Teknik Dan …, 22(1), 35–45. https://ejurnal.poliban.ac.id/index.php/intekna/article/view/1344
Sekretariat, D. P. S. S. (2019). Rencana Strategis Sekretariat DPRD Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2019-2023. 46. https://dprd.sumselprov.go.id/wp-content/uploads/2020/07/1.-Rencana-Strategis-Sekretariat-DPRD-Prov.-Sumsel-Tahun-2020.pdf
Steven, K., & Latifah, K. (2023). IN-FEST 2023 Perancangan Sistem Aplikasi Manajemen Administrasi Berbasis Web Pada Kantor Notaris dan PPAT Dr . Catharina Mulyani Santoso , SH ., MH ., untuk Meningkatkan Efisiensi dan Ketepatan Proses Administrasi IN-FEST 2023. 1(1), 452–459.
Yanti, E. (2021). Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Arsip Perkara Dengan Berorientasi Objek. Jurnal Ilmiah Media Sisfo, 15(2), 94–106. https://doi.org/10.33998/mediasisfo.2021.15.2.1077
Kendall, E. Kenneth; & Kendall, E. Julie., 2011. Systems Analysis and Design. Eighth Edition.United States of America : Pearson Education Inc
Masykur, F., & Atmaja, I. M. P. (2015). Sistem Administrasi Pengelolaan Arsip Surat Masuk Dan Surat Keluar Berbasis Web. IJNS-Indonesian Journal on Networking and Security, 4(3).
McLeod, Raymond dan Schell, George. 2007. Sistem Informasi Manajemen, Edisi 20. Jakarta : Salemba Empat.
Dennis, Alan, Wixom, Barbara Haley, dan Roth, Roberta M. 2010, 2012. Systems Analysis And Design With UML. New Jersy : Person Education Inc.
Praguna, Rifeldo, Efrizon, dan Budayawan, Khairi. 2016. Sistem Informasi Manajemen Kearsipan Di SMK Negeri 5 Padang Provinsi Sumatera Barat. http://ejournal.unp.ac.id/index.php/voteknika/article/view/6422. Diakses pada tanggal 27 Maret 2019.
Z. A. Mutmainah and R. Andrian, “Perancangan Pengembangan Sistem Management Arsip Digital di BPJS Ketenagakerjaan Kabupaten Purwakarta,” Jurnal Media Infotama, Vol. 19, No. 1, pp. 79–84, Apr. 2023, doi: 10.37676/jmi.v19i1.3475.
M. D. Irawan and S. A. Simargolang, “Implementasi E-Arsip Pada Program Studi Teknik Informatika,” J. Teknol. Inf., vol. 2, no. 1, p. 67, 2018, doi: 10.36294/jurti.v2i1.411.
Fauzan dkk. 2015. SistemAdministrasiPengelolaanArsipSuratMasukDanSuratKeluar BerbasisWeb. Indonesian Journal on Networking and Security, Volume 4, Nomor 3. Ponorogo Universitas Muhammadiyah Ponorogo.
Latif, Fauziah dan Pratama, Aditya Wirangga. 2015. Perancangan Sistem Informasi Manajemen Arsip Elektronik (E-Arsip) Berbasis
Microsoft Access Pada PT. Hi-Test. Politeknik Negeri Batam.
Rumbaugh, James, Jacobson, Ivar dan Booch, Grady. 2005. The Unified Modeling Language Reference Manual, Second Edition.
Buston : Person Education Inc.